MENU CLOSE
bangun-datar

Poster Rumus Bangun Datar & Bangun Ruang

Meski terbilang banyak, kamu jangan putus asa untuk terus belajar mengingatnya. Untuk memudahkanmu, Cikal Aksara menerbitkan Poster Rumus Bangun Datar & Bangun Ruang yang bisa kamu bawa kemana-mana.

Poster berukuran 21 x 29,5 cm ini berisi 12 rumus bangun datar dan 8 rumus bangun ruang. Dengan begitu, kamu bisa dengan mudah menghitung keliling, luas, dan volume.

Bentuknya yang hanya selembar poster memudahkan rumus ini untuk dibawa dan dimasukkan ke dalam tas sekolahmu.

Share your thoughts