MENU CLOSE
tubuh-manusia

Poster Biologi Seri Tubuh Manusia

Tubuh manusia dibagi berdasarkan delapan sistem besar, yaitu sistem pencernaan, sistem pernapasan, sistem reproduksi, sistem indra, sistem alat gerak, sistem peredaran darah, sistem ekskresi, dan sistem saraf.

Kedelapan sistem inilah yang menjadi salah satu pokok pembahasan dalam pelajaran Biologi. Nah, untuk kamu yang merasa kesulitan memahami fungsi dan mekanisme tubuh manusia ini Tim Kreatif Cikal Aksara menerbitkan Poster Biologi SMP & SMA Seri Tubuh Manusia.

Poster ini akan memudahkan kamu untuk memahami dan mempelajari kedelapan sistem yang terdapat dalam tubuh manusia karena dibahas secara detil, sistematis, dan lengkap.

Gantungkan poster ini di sebelah meja belajar atau tempat tidur, dengan begitu kapan pun kamu bisa membacanya.

Share your thoughts